Kamis, 06 Juni 2013

pembentukan nama dan filosofi di baliknya

hai.. :) hari ini saya mau share nih tentang kenapa "kenapa nama bandnya CYNCLONE?" CYNCLONE, mirip seperti cyclone kan kedengarannya yap.. memang benar CYNCLONE kita ambil dari kata "cyclone" tapi juga nama itu kita ambil dari kata "sinkronisasi atau sinkron" untuk cyclone, kenapa kita ambil dari nama ini sebenernya kita ambil sifat dari cyclone atau topan itu sendiri. dimulai saat topan masih berukuran kecil, kita juga sama memulai dari awal atau bisa di bilang dari 0 tapi sesuai dengan ciri fisik topan yaitu berawal dari topan kecil hingga berubah menjadi topan yang besar dan secara sifat cyclone ini pasti jika melewati sesuatu akan menerbangkannya ke tempat tertinggi sama seperti CYNCLONE. CYNCLONE juga berawal dari dasar tidak langsung terkenal. untuk sinkron mungkin akan di jawab oleh salah satu personil CYNCLONE pada postingan berikutnya see you next post ya GUITARIST OF CC ;)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar